Photo by liburananak.com
Kalau berkunjung ke Candi Borobudur, jangan lupa mampir ke museum keren ini ya
Terima kasih untuk infonya Mba Ika @ikaazkiya
credit: @ikaazkiya...
Hari ini wisata ke kawasan Candi Borobudur karena penasaran sama museum satu ini dan ternyata anak-anak super seneng di dalem. Jadi di dalam salah satu museum di Borobudur ada wahana sinematik, interaktif, inovatif, futuristik, yah pokonya keren sih Indonesia punya museum dengan fasilitas kayak gini
Wahana ini merupakan bagian dari Museum Samudera Raksa, salah satu museum di dalam kawasan Candi Borobudur, Magelang, yang menceritakan tentang sejarah kemaritiman Indonesia.
HTM: 25ribu/orang.
(Di bawah 3 thn free)
Rules: Wajib menggunakan kaos kaki. (Kalo ngga bawa di kasir jual)